NGOPI - Toxic Parents
Manage episode 311713505 series 3171049
Orang Tua Toxic adalah yang bertindak atas nama cinta, tapi justru menoreh luka. Tindakannya beragam, lukanyapun bervariasi. Tapi bagi anak, apapun itu, sakitnya tuh di sini ➡️💔 Kenapa orang tuaku begitu, MinKA? Kenapa dia perilakunya toxic padaku? Mereka nggak sayang sama aku, ya? Kok mereka bisa jadi seperti itu, sih? Apa yang terjadi pada anak-anak yang tumbuh dari Toxic Parenting? Temukan jawabannya di sini. It's all starts with your mind, time to get KALM.
--- Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/kalmers/message38 епізодів